Laporan Langsung - Situasi Terkini Pintu Air Manggarai 27 Februari 2023

Laporan: Tim Redaksi
Senin, 27 Februari 2023 | 18:15 WIB
SinPo.tv - Pantauan langsung Pintu Air Manggarai Senin, 27 Februari 2023 mengalami kenaikan volume air, yakni menyentuh ketinggian permukaan air 810 cm. Selain intensitas curah hujan yang cukup tinggi mengguyur wilayah Jakarta dan sekitarnya, kenaikan volume air disinyalir berasal dari kiriman Bendungan Katulampa, Bogor, Jawa-Barat. Sejumlah petugas Dinas Lingkungan Hidup bersama dengan UPK Badan Air terus melakukan pemantauan dan membersihkan sampah yang menghalangi Pintu Air Manggarai.
VIDEOTERKAIT
Peristiwa

Sedang Bertamu, Sebuah Motor Terparkir Didepan Rumah Mewah Dibawa Kabur Maling
Rabu, 29 Maret 2023
Peristiwa

Petugas Damkar Dan Polisi Evakuasi Korban Dirantai Besi Oleh Anak Dan Menantunya
Selasa, 28 Maret 2023
Peristiwa

Diguyur Hujan Lebat, Tembok Tebingan Ambruk Dan Rusak Rumah Warga Di Bogor
Selasa, 28 Maret 2023
Peristiwa

Petugas Damkar Evakuasi Korban Tertimpa Reruntuhan Bangunan
Senin, 27 Maret 2023
Peristiwa

Aksi 2 Kelompok Remaja Di Tambora Terlibat Tawuran Jelang Sahur
Senin, 27 Maret 2023
Peristiwa

Pemuda Tewas Terkena Celurit Saat Nonton Tawuran Di Palmerah
Jumat, 24 Maret 2023
SINPO SEPEKAN
Sin Po Sepekan – Pengemudi Fortuner Arogan Nyaris Tabrak Polisi | Mutilasi Dalam Koper Merah
26 Maret 2023 | 06:00 WIB
VIDEOTERPOPULER
#1
4 Pelaku Perampokan Nasabah Bank Dibekuk Polisi
Keamanan | 5 hari yang lalu
#2
Pemuda Tewas Terkena Celurit Saat Nonton Tawuran Di Palmerah
Peristiwa | 5 hari yang lalu
#3
Diguyur Hujan Lebat, Tembok Tebingan Ambruk Dan Rusak Rumah Warga Di Bogor
Peristiwa | 1 hari yang lalu
#4
Food Station Gelar Pasar Murah Di Kelurahan Wijaya Kusuma Jakarta Barat
Nasional | 4 hari yang lalu
#5
Menag Berharap Ramadan 1444H Jadi Simbol Kebersamaan Umat Islam
Nasional | 6 hari yang lalu